Update PORKOT Subulussalam, Simpang Kiri dan Longkib Bersaing Ketat

Sahbuddin Padank

Jumat, 15 Desember 2023 - 03:39 WIB

5074 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BETUAH NEWS | ~ SUBULUSSALAM – Pekan Olahraga Pemerintah Kota (PORKOT) Subulussalam telah menyelesaikan sejumlah pertandingan Cabor yang tersebar di beberapa titik di Kecamatan Simpang Kiri, Kota Subulussalam.

Ketua Panitia Pertandingan, Ismail mengatakan beberapa Cabor telah selesai digelar seperti Cabor Taekwondo, Bola Voli Pencak Silat, Futsal, Sepak Bola dan beberap Cabor lainnya.

Media Center PORKOT telah menerima hasil akhir pertandingan sejumlah Cabor, di mana Kontingen Kecamatan Simpang Kiri masih unggul dalam perolehan sementara 13 medali emas, 19 perak dan lima perunggu dengan total 37 medali.

Berada di posisi kedua Kecamatan Longkib memperoleh 10 medali emas, lima perak dan tujuh perunggu dengan total 22 medali. Di posisi ketiga di daftar klasemen sementara ada Kecamatan Penanggalan delapan medali emas, sembilan perak 12 perunggu total 29 medali.

Berikutnya, Kecamatan Rundeng meraih tiga medali emas, satu perak 11 perunggu total 15 medali. Sedangkan Sultan Daulat berada di klasemen terbawah hanya satu medali emas dan satu perak.

PORKOT 2023 dengan tema “Melahirkan talenta berprestasi untuk Subulussalam bermartabat” digelar oleh Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Subulussalam mulai 9 Desember sampai 16 Desember 2023.

Even ini diikuti 608 atlet dengan rincian Kecamatan Longkib mengirimkan 101 atlet, Kecamatan Simpang Kiri 156 atlet, Penanggalan 131 atlet, Rundeng 120 atlet dan Sultan Daulat 100 atlet. Ratusan atlet tersebut sedang memperebutkan 71 medali yang disiapkan KONI Kota Subulussalam.

Berita Terkait

Kasat Lantas Polres Subulussalam IPTU. Dani Syahputra, S.A.B Pastikan Itu Hoaks, Pesan Berantai Razia STNK Gabungan
LSM API Subulussalam Laporkan Dugaan Korupsi Dana Desa Rp2,4 Miliar di Kejari dan Kajati Aceh
Seruan Kepedulian: Ulurkan Tangan, Selamatkan Nyawa Warga Runding
Curhatan Seorang Tokoh Masyarakat Desa Subulussalam Barat Agus Salim Tentang Gaung Pemekaran
Kota Sekarat, Pengadaan Mobil Dinas Wakil Ketua DPRK Subulussalam Dipertanyakan
Haji Zoka Harapkan Forkopimda Tertibkan Miras & Lokalisasi Remang Remang di Subulussalam
PT. Laot Bangko di Minta Hentikan Operasinya Karena ZALIMI, Bohongi Masyarakat Subulussalam Terkait Lahan Plasma
Mantan Wali Kota Subulussalam Gelar Open House Idul Fitri, Ratusan Warga Padati Kediamannya

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 12:00 WIB

Kasat Lantas Polres Subulussalam IPTU. Dani Syahputra, S.A.B Pastikan Itu Hoaks, Pesan Berantai Razia STNK Gabungan

Minggu, 13 April 2025 - 21:59 WIB

Seruan Kepedulian: Ulurkan Tangan, Selamatkan Nyawa Warga Runding

Sabtu, 12 April 2025 - 07:51 WIB

Curhatan Seorang Tokoh Masyarakat Desa Subulussalam Barat Agus Salim Tentang Gaung Pemekaran

Rabu, 9 April 2025 - 09:07 WIB

Kota Sekarat, Pengadaan Mobil Dinas Wakil Ketua DPRK Subulussalam Dipertanyakan

Senin, 7 April 2025 - 16:22 WIB

Haji Zoka Harapkan Forkopimda Tertibkan Miras & Lokalisasi Remang Remang di Subulussalam

Kamis, 3 April 2025 - 08:47 WIB

PT. Laot Bangko di Minta Hentikan Operasinya Karena ZALIMI, Bohongi Masyarakat Subulussalam Terkait Lahan Plasma

Senin, 31 Maret 2025 - 20:04 WIB

Mantan Wali Kota Subulussalam Gelar Open House Idul Fitri, Ratusan Warga Padati Kediamannya

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:34 WIB

Gaji Tertunda, Janji 2 Hektar Tanah: Misteri di Balik Pemerintahan Kota Subulussalam

Berita Terbaru

ACEH SINGKIL

Senam Masal dan Jalan Santai: Meriahkan HUT Aceh Singkil ke-26

Jumat, 18 Apr 2025 - 09:06 WIB