Bhabinkamtibmas Polsek Singkil Polres Aceh Singkil Sambangi Petani Di Wilayah Binaannya Untuk Mendukung Ketahanan Pangan

Sahbuddin Padank

Sabtu, 16 November 2024 - 07:58 WIB

50109 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AcehSingkil, | SBN,News.com ~ Dukung Ketahanan Pangan Bhabinkamtibmas Polsek Singkil polres aceh Singkil sambangi petani di wilayah binaannya yang ada di Wilayah Hukum (Wilkum) Kecamatan Singkil mendukung program asta cita Presiden Republik Indonesia tentang ketahanan pangan untuk memberi masukan kepada para petani merupakan swasembada pangan. Program ini dilaksanakan di Desa yang ada di kecamatan Singkil, untuk meningkatkan ekonomi masyarakat dibidang bagian Pertanian pada Jum’at (15/11/2024)

Bhabinkamtibmas Polsek Singkil polres aceh Singkil bersama para Petani setempat melaksanakan penanaman berupa Tanaman sayur-sayuran, labusiam, kacang panjang, antimun, cabai hingga Ubi kayu.

Kapolsek Singkil AKP Didik Surya SH, memberikan masukan kepada masyarakat yg punya lahan kosong dihalaman rumah dapat menanam dengan cari polibeck. Untuk meningkatkan ekonomi rumah tangga.

Dengan adanya program ini,   Polsek Singkil berharap mampu memberikan kontribusi nyata terhadap ketahanan pangan khususnya di kecamatan singkil, ” harapnya,

Lanjutnya dia juga berharap agar sinergi antara Polri dan masyarakat terus terjalin dengan baik dalam mendukung ketahanan pangan, sehingga masyarakat kecamatan singkil dapat sejahtera dan bisa meningkat perekonomian lebih baik lagi sesuai yang kita harapkan, ” Sebutnya,

Tambahnya, Dengan adanya kolaborasi polisi dengan masyarakat, diharapkan upaya kebersamaan ini dapat menguatkan ketahanan pangan serta meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran di wilayah hukum polsek Singkil, ” pungkasnya. (*)

Pewarta : { Khalikul Sakda}

Berita Terkait

Bupati dan Wakil Bupati Aceh Singkil Bahas Finalisasi Persiapan HUT ke-26 Kabupaten Aceh Singkil Dalam Rapat Koordinasi
Satiman, Pionir Inspiratif di Balik Bangkitnya Pariwisata Kepulauan Banyak ke Kancah Global
Putri Wakil Bupati Aceh Singkil Dilantik Sebagai Notaris, Membawa Kebanggaan bagi Daerah
Plt Askab PSSI Kabupaten Aceh Singkil Hamdi Siap Laksanakan Pra PORA Dan Membina Persepakbolaan Di Kabupaten Aceh Singkil.
Warga Lae Balno Diduga Terlibat Aktivitas Ilegal di Kamboja Pemkab Aceh Singkil Lakukan Investigasi Intensif
Desa Binaan Imigrasi Aceh Singkil: Langkah Strategis Menangkal Ancaman Lintas Batas
HUT Kabupaten Aceh Singkil ke-26: Lomba Tari Ambe-Ambe Kreasi, Wujud Pelestarian Budaya Lokal
Kerja Bhakti Bersama Sambut HUT Aceh Singkil ke-26, Forkopimcam Danau Paris Fokuskan Kebersihan di Pekan Mingguan Desa Biskang

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:25 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Aceh Singkil Bahas Finalisasi Persiapan HUT ke-26 Kabupaten Aceh Singkil Dalam Rapat Koordinasi

Rabu, 16 April 2025 - 16:25 WIB

Satiman, Pionir Inspiratif di Balik Bangkitnya Pariwisata Kepulauan Banyak ke Kancah Global

Rabu, 16 April 2025 - 12:26 WIB

Putri Wakil Bupati Aceh Singkil Dilantik Sebagai Notaris, Membawa Kebanggaan bagi Daerah

Senin, 14 April 2025 - 16:54 WIB

Warga Lae Balno Diduga Terlibat Aktivitas Ilegal di Kamboja Pemkab Aceh Singkil Lakukan Investigasi Intensif

Senin, 14 April 2025 - 12:08 WIB

Desa Binaan Imigrasi Aceh Singkil: Langkah Strategis Menangkal Ancaman Lintas Batas

Minggu, 13 April 2025 - 19:22 WIB

HUT Kabupaten Aceh Singkil ke-26: Lomba Tari Ambe-Ambe Kreasi, Wujud Pelestarian Budaya Lokal

Minggu, 13 April 2025 - 14:14 WIB

Kerja Bhakti Bersama Sambut HUT Aceh Singkil ke-26, Forkopimcam Danau Paris Fokuskan Kebersihan di Pekan Mingguan Desa Biskang

Jumat, 11 April 2025 - 19:29 WIB

Pisah Sambut Kapolres Aceh Singkil Berjalan Khidmat di Pendopo Bupati

Berita Terbaru